9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabat

Cocok disantap ramai-ramai

Salah satu cara terbaik untuk menghabiskan waktu bersama sahabat adalah dengan melakukan piknik. Dengan suasana alam yang menenangkan dan makanan yang dipersiapkan sendiri, waktu yang dihabiskan bersama sahabat tentu akan jadi semakin berkualitas.

Agar semakin menyenangkan, akan lebih baik jika makanan yang dibawa dapat dinikmati bersama. Berikut ini merupakan 9 makanan yang bisa kamu bawa untuk acara piknik bersama sahabat.

1. Cake untuk si penggemar dessert!

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi cake (unsplash.com/brandsandpeople)

2. Satu loyang pizza bisa jadi sepiring kebahagiaan untuk sahabatmu

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi pizza (unsplash.com/Julia Sakalouskaya)

3. Temanmu penggemar berat drakor? Pasti sepakat untuk membawa bibimbap

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi bibimbap (unsplash.com/Vicky NG)

4. Sepiring nacho untuk dinikmati bersama, kenapa nggak?

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi nacho (unsplash.com/Herson Rodriguez)

5. Untuk menambahkan variasi menu, kamu bisa memilih sushi

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi sushi (unsplash.com/Jakub Dziubak)

6. Jangan lupakan pai karena makanan satu ini diciptakan untuk dinikmati bersama

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi pai (unsplash.com/Toe Heftiba)

7. Masih belum puas dengan yang manis? 1 box donat bisa jadi alternatif pilihan yang tepat untukmu

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi donat (unsplash.com/Aldino Hartan Putra)

8. Kalau mau yang Indonesia banget, nasi kuning bisa jadi opsi yang bagus

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi nasi kuning (commons.wikimedia.org/brother-harahap)

Baca Juga: 10 Kue Khas Makassar Berbahan Pisang yang Bikin Ketagihan

9. Mau yang lebih fancy? Cobalah charcuterie board

9 Ide Makanan untuk Dibawa Piknik Bersama Sahabatilustrasi charcuterie board (unsplash.com/Kateryna Hliznitsova)

Dengan memilih makanan yang tepat, piknik bersama sahabat bisa menjadi pengalaman yang menyenangkan dan tak terlupakan. Selamat mencoba!

Baca Juga: Resep Bolu Kukus Oreo, Kudapan Nikmat untuk Teman Bersantai

Delilah Eleanor Photo Community Writer Delilah Eleanor

Professional Daydreamer | deleanour@gmail.com

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Irwan Idris

Berita Terkini Lainnya