TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Daftar Top Skor Piala Dunia Sepuluh Edisi Terakhir

Dari Ronaldo Brasil hingga Harry Kane si striker Inggris

Paolo Rossi sebagai peraih gelar top skor Piala Dunia (1982) bersama Timnas Italia. (twitter.com/Azzurri_En)

Piala Dunia menjadi ajang sepak bola yang selalu ditunggu-tunggu banyak orang. Sebab, ajang empat tahunan itu mengumpulkan 32 negara peserta terbaik dari seluruh dunia.

Piala Dunia bakal digelar di Qatar mulai 20 November hingga 18 Desember 2022. Sebelum berfokus kepada Piala Dunia 2022 Qatar, akan menarik jika kita mengenang fakta-fakta dalam sejarah terkait kejuraan dunia FIFA itu.

Salah satu fakta menarik tersebut adalah top skor Piala Dunia dalam sepuluh edisi terakhir. Siapa saja mereka? Ini daftarnya.

Baca Juga: 10 Alumnus Piala Dunia yang Jadi Pelatih di Piala Dunia 2022

1. Paolo Rossi pernah membawa Italia juara di Piala Dunia 1982 Spanyol. Hebatnya, ia menjadi top skor dengan torehan enam gol kala itu 

Paolo Rossi (juventus.com)

2. Striker Inggris, Gary Lineker, menjadi top skor (6 gol) di Piala Dunia 1986 Mexico. Sayangnya, ia belum mampu membawa negaranya juara

Gary Lineker (fourfourtwo.com)

3. Salvatore Schillaci menjadi top skor (6 gol) di Piala Dunia 1990 Italia. Sayangnya, ia bersama Tim Nasional Italia gagal juara di rumah sendiri 

Salvatore Schillaci (cultofcalcio.com)

4. Oleg Salenko (Rusia) dan Hristo Stoichkov (Bulgaria) pernah menjadi top skor di Piala Dunia 1994 Amerika Serikat secara bersamaan (6 gol)

Oleg Salenko (kiri) dan Hristo Stoichkov (kanan) (m.facebook.com/FIFA World Cup)

5. Davor Suker pernah membawa Kroasia juara ketiga di Piala Dunia 1998 Prancis. Menariknya, ia jadi top skor dengan torehan enam gol kala itu

Davor Suker bersama Timnas Kroasia (tengah) kala berhadapan dengan Timnas Prancis di Piala Dunia 1998. (twitter.com/HNS_CFF)

6. Ronaldo menjadi top skor (8 gol) di Piala Dunia 2002 Jepang dan Korea Selatan. Hebatnya lagi, ia membawa negaranya, Brasil, jadi juara

Ronaldo Luis Nazario de Lima (football365.com)

7. Miroslav Klose menjadi top skor (5 gol) di Piala Dunia 2006 Jerman. Sayangnya, ia bersama Timnas Jerman hanya jadi juara ketiga

Miroslav Klose (goal.com)

8. Thomas Muller gagal membawa Jerman juara di Piala Dunia 2010 Afrika Selatan. Namun, ia sukses menjadi top skor (5 gol) kala itu

Thomas Muller (sportskeeda.com)

9. Bintang Kolombia, James Rodriguez, juga pernah menyabet gelar top skor di Piala Dunia 2014 Brasil dengan koleksi enam gol

James Rodriguez (m.facebook.com/FIFA World Cup)

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia 2022, Mulai Jam 5 Sore Sampai 2 Pagi

Verified Writer

rizkilutfi

Writing is one of happines

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya