TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

[FOTO] Menikmati Serunya Phiporia Festival Edisi Perdana, Pecah!

Jadi ajang "temu kangen" Kunto Aji dan Radja dengan Makassar

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

Makassar, IDN Times - Pecah! Kata itu cocok menggambarkan acara Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Mal Makassar, Sabtu malam (20/8/2022). Di edisi pertamanya, mereka mengusung misi menyatukan referensi musik lintas generasi. Jadi gak ada jarak antara era 2000-an dan 2022, dan gak ada jarak antar genre musik.

Kapan lagi bisa mendengar melankolisnya Kunto Aji dan rock-melayu ala Radja secara sekaligus, kan? Bener, guys. Dijamin asyik bin mantap! Tapi, kayak gimana sih kemeriahan Phiporia edisi pertama?

Nah, IDN Times menyajikan momen-momen yang tertangkap lensa kamera. Mulai dari senja jazzy bersama Ardhito Pramono, menuju Radja yang ngajarin penonton nama-nama bulan.

1. Ardhito Pramono kebagian waktu manggung ditemani senja pesisir Makassar. Nah ini kan yang dicari biar romantis?

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

2. Terakhir kali Ardhito tampil di Makassar itu pas akhir tahun lalu. Rindu coto dan pallubasa kali, ya?

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

3. Duo bassis Okin dan penyanyi Kay (OKAAY.) mengajak penonton menggalau akibat asmara dalam irama penuh beat, lewat lagu-lagu dari album debut Together We Are Okaay (2022)

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

4. Niko "Okin" Al Hakim mencabik bass dengan penuh energi, pertegas tulisan di bio Instagram-nya: "Cuma seorang bassis yang main IG"

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

5. Setelah OKAAY., Kunto Aji melarutkan emosi penonton lewat sesi "Mantra Mantra Live" yang terakhir ia bawakan di Makassar pada 2019

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

6. Dari "Sulung", "Rancang Rencana", "Rehat", " Konon Katanya" hingga "Bungsu". Mas Kun tahu cara mengaduk-aduk perasaan para penontonnya

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

7. Radja, yang didapuk sebagai penampil utama, mengaku bersyukur bisa kembali ke Makassar setelah menunggu lebih dari lima tahun

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

8. Penonton gak capek sing-along selama satu jam, loh! Semua masih hapal lirik lagu "Benci Bilang Cinta", "Manusia Biasa" sampai "Angin." Jadi kangen masa SMP/SMA, ya gaes ya?

Suasana helatan musik Phiporia Festival yang berlangsung di area Parking Lot Phinisi Point Makassar, Sabtu 20 November 2022. (IDN Times/Achmad Hidayat Alsair)

Baca Juga: Phiporia Festival 2022: Acara Bersenang-senang Lintas Generasi

Berita Terkini Lainnya