Tana Toraja adalah Kabupaten yang terletak di Sulawesi Selatan. Daerah ini memiliki destinasi wisata yang sangat populer, mulai dari wisata alam, budaya, kuliner, dan makam. Banyak turis datang dari luar atau dalam negeri.
Sebagai daerah wisata, di Toraja banyak suvenir sebagai oleh-oleh. Dari hiasan, makanan, kain tenun, kaos, semua ada dan harganya terjangkau. Lalu, oleh-oleh apa saja yang banyak dicari saat ke Toraja? Yuk, simak di bawah ini!