TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Ide Pohon Natal Mini, Pengganti Cemara Cocok Buat Ruang Sempit

Pengganti cemara untuk jadi pohon Natal

ilustrasi pohon natal(www.newyearlights.com|www.heywandererblog.com)

Pohon natal melambangkan harapan dan kehidupan bagi umat kristen. Pohon natal pada umumnya menggunakan pohon cemara atau pohon pinus sebagai dekorasi natal. Pohon cemara dapat tumbuh subur di segala musim, itu sebabnya banyak orang menggunakan pohon ini saat natal tiba.

Sayangnya pohon natal cukup banyak memakan tempat karena ukurannya yang besar. Selain pohon cemara kamu bisa mengganti pohon natal dengan 9 tanaman ini, tanpa menghilangkan makna natal itu sendiri.

Yuk simak, bisa banget ditiru apalagi buat kamu yang merayakan natal di rumah sempit atau di rumah kost saja nih.

1. Kamu bisa melatih kreativitasmu dengan tanaman imut ini jadi pohon natal di rumah. Rumah tetap terasa segar dengan tumbuhan hidup di dalamnya

ilustrasi pohon natal dengan sukulent(www.newyearlights.com)

2. Siapa sangka tanaman monstera yang ada di sudut ruangan ini bisa disulap menjadi pohon natal yang cantik, gak perlu lagi menyiapkan tempat untuk pohon natal yang besar

Ilustrasi pohon natal dari tanaman Monstera (pinterest/@milomckeating)

3. Gak perlu pusing lagi cari pohon natal kecil buat menata rumahmu yang mungil, pakai tanaman lidah mertua dan lampu tumblr ini aja udah cukup, kok

Illustrasi pohon natal dari tanaman lidah mertua(www.reddit.com)

4. Punya tanaman kaktus yang masih segar nih, unik banget kalau dijadikan pohon natal pengganti cemara. Kamu bisa gantung ornamen natal di tepi durinya sebagai pengait

Illustrasi pohon natal dari kaktus (defrenteparaomar.com)

5. Gak suka ribet dan mau ruangan punya vibes natal? Pohon zaitun yang diselimuti lampu tumblr seperti ini tetap terlihat elegan di sudut ruangan saat perayaan natal nih, boleh dicoba

Illustrasi pohon natal dari pohon zaitun (www.veronneau.com)

6. Manfaatkan tanaman di atas table desk kamu untuk dekorasi natal, tanaman Calathea ini terlihat cantik dengan serba-serbi natal yang tergantung di dedaunannya

Illustrasi pohon natal dari tanaman Calathea (www.popsugar.com)

7. Tanaman dracaena ini memang banyak diminati sebagai hiasan di ruangan kecil yang terbuka, daripada membiarkannya kosong di saat natal, kamu bisa beri ornamen natal dan lampu tumblr untuk menghidupkannya di malam natal

Illustrasi pohon natal dari tanaman dracaena(www.urbanjunglebloggers.com)

8. Tanaman Zamioculcas punya batang dan daun yang kaku, bisa banget jadi pengganti pohon natal di ruang tamu yang sempit, tinggal gantungkan saja ornamen natal dan Santaclause mini di tangkai daunnya

Illustrasi pohon natal dari tanaman dolar (pinterest/@ Céline Raves)

Baca Juga: 5 Manfaat Positif Hidup Minimalis, Jauh dari Stres

Verified Writer

Marlina syaikhu

Make It, Do It and Enjoy what you Think. Just to be creative

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya