Nasi goreng adalah sajian menu praktis yang difavoritkan banyak orang. Nasi goreng disukai karena dala satu menu terdapat berbagai campuran bahan yang menciptakan rasa gurih dan lezat.
Biasanya nasi goreng enak bisa ditemui di abang-abang pedagang kaki lima. Nasi goreng yang mereka buat bercita rasa gurih yang pas dilidah dan bikin ketagihan.
Jika ingin membuat nasi goreng seenak masakan abang kaki lima, kamu bisa menyimak resep dan tips berikut ini.